Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

MotoGP Belanda: Marquez Juara, Rossi Gigit Jari di Posisi 5

Balap Motor MotoGP 2018 hari ini Minggu (1/7/2018) menggelar balapan seri ke-18 di Sirkuit Assen Belanda.
Marc Marques (Tim Repsol Honda)./REUTERS
Marc Marques (Tim Repsol Honda)./REUTERS
Live Timeline

Bisnis.com, JAKARTA –  Marc Marquez akhirnya tampil sebagai juara setelah menuntaskan balapan sebanyak 26 putaran dengan 41:13,863 (41 menit 13,863 detik). Sementara itu Rossi harus puas dengan finish di posisi ke-5.

Balap Motor MotoGP 2018 hari ini Minggu (1/7/2018) menggelar balapan seri ke-18 di Sirkuit Assen Belanda.

Sirkuit Assen memiliki panjang lintasan 4,5 kilometer dan balapan akan digelar sebanyak 26 lap atau menempuh jarak 118,1 kilometer.

Catatan waktu tercepat satu lap pernah ditorehkan Rossi pada  musim balap 2015 dengan catatan waktu 1:32,627 saat The Doctor meraih pole position (start terdepan) di Kualifikasi 2.

Saat ini Mac Marquez (Repsol Honda) masih memuncaki klasemen dengan 115 poin atau unggul 27 poin dari musuh bebuyutannya, Valentino Rossi (Repsol Honda).

Klasemen MotoGP 2018 hingga Seri ke-7

Pos.

Pebalap

Poin

Pos.

Pebalap

Poin

1

Marc MARQUEZ

115

14

Tito RABAT

27

2

Valentino ROSSI

88

15

Alvaro BAUTISTA

26

3

Maverick VIÑALES

77

16

Franco MORBIDELLI

19

4

Johann ZARCO

73

17

Hafizh SYAHRIN

17

5

Danilo PETRUCCI

71

18

Aleix ESPARGARO

13

6

Cal CRUTCHLOW

69

19

Takaaki NAKAGAMI

10

7

Jorge LORENZO

66

20

Scott REDDING

9

8

Andrea DOVIZIOSO

66

21

Bradley SMITH

7

9

Andrea IANNONE

66

22

Mika KALLIO

6

10

Jack MILLER

49

23

Karel ABRAHAM

4

11

Dani PEDROSA

40

24

Thomas LUTHI

0

12

Alex RINS

33

25

Xavier SIMEON

0

13

Pol ESPARGARO

28

26

Sylvain GUINTOLI

0

Sumber: Motogp.com

Posisi start barisan terdepan (posisi 1—3) secara  beruturut-turut ditempati Marc Marquez (Repsol Honda), Cal Crutchlow (LCR Honda), dab Valentino Rossi (Movistar Yamaha), berdasarkan hasil Kualifikasi 2 (penentuan posisi start 1—12).

Hasil Kualifikasi 2 (posisi start 1—12) MotoGP Belanda Sabtu 30 Juni 2018

Pos.

Pebalap

Tim

Motor

Km/jam

Waktu

Selisih

1

Marc MARQUEZ

Repsol Honda Team

Honda

313,6

1:32,791

-

2

Cal CRUTCHLOW

LCR Honda CASTROL

Honda

314,9

1:32,832

0,041 / 0,041

3

Valentino ROSSI

Movistar Yamaha MotoGP

Yamaha

309,1

1:32,850

0,059 / 0,018

4

Andrea DOVIZIOSO

Ducati Team

Ducati

315,5

1:32,870

0,079 / 0,020

5

Alex RINS

Team SUZUKI ECSTAR

Suzuki

311,8

1:32,933

0,142 / 0,063

6

Maverick VIÑALES

Movistar Yamaha MotoGP

Yamaha

314,1

1:32,984

0,193 / 0,051

7

Aleix ESPARGARO

Aprilia Racing Team Gresini

Aprilia

311,5

1:33,029

0,238 / 0,045

8

Johann ZARCO

Monster Yamaha Tech 3

Yamaha

309,1

1:33,072

0,281 / 0,043

9

Andrea IANNONE

Team SUZUKI ECSTAR

Suzuki

309,3

1:33,120

0,329 / 0,048

10

Jorge LORENZO

Ducati Team

Ducati

313,0

1:33,167

0,376 / 0,047

11

Danilo PETRUCCI

Alma Pramac Racing

Ducati

311,5

1:33,292

0,501 / 0,125

12

Alvaro BAUTISTA

Angel Nieto Team

Ducati

311,8

1:34,015

1,224 / 0,723

 

Hasil Kualifikasi 1 (posisi start 13—23) MotoGP Belanda Sabtu 30 Juni 2018  

Pos.

Pebalap

Tim

Motor

Km/jam

Waktu

Selisih

1

Johann ZARCO

Monster Yamaha Tech 3

Yamaha

309,5

1:33,578

 

2

Alex RINS

Team SUZUKI ECSTAR

Suzuki

308,3

1:33,600

0,022 / 0,022

3

Takaaki NAKAGAMI

LCR Honda IDEMITSU

Honda

307,6

1:33,625

0,047 / 0,025

4

Tito RABAT

Reale Avintia Racing

Ducati

308,6

1:33,666

0,088 / 0,041

5

Hafizh SYAHRIN

Monster Yamaha Tech 3

Yamaha

308,8

1:33,666

0,088

6

Jack MILLER

Alma Pramac Racing

Ducati

310,6

1:33,672

0,094 / 0,006

7

Scott REDDING

Aprilia Racing Team Gresini

Aprilia

310,3

1:33,995

0,417 / 0,323

8

Dani PEDROSA

Repsol Honda Team

Honda

313,3

1:34,125

0,547 / 0,130

9

Karel ABRAHAM

Angel Nieto Team

Ducati

309,8

1:34,145

0,567 / 0,020

10

Bradley SMITH

Red Bull KTM Factory Racing

KTM

308,6

1:34,149

0,571 / 0,004

11

Pol ESPARGARO

Red Bull KTM Factory Racing

KTM

314,0

1:34,268

0,690 / 0,119

12

Thomas LUTHI

EG 0.0 Marc VDS

Honda

306,6

1:35,192

1,614 / 0,924

13

Xavier SIMEON

Reale Avintia Racing

Ducati

307,6

1:35,646

2,068 / 0,454

20:13 WIB
Marquez kian Kokoh di Puncak, Unggul 41 Poin dari Rossi

Tambahan 25 poin membaut Marquez kian kokoh di posisi puncak Klasemen sementara MotoGP 2018 hingga seri ke-8 di Assen hari ini Minggu (1/7/2018). Pundi koleksi poin Marquez kini menjadi 140 poin.

Sementara itu Velentino Rossi dengan tambahan 11 poin dengan finish di posisi ke-5 masih aman di posisi ke-2 klasemen, namun jaraknya kian lebar dengan Marquez dan terus dibuntuti rekan setimnya Maverick Vinales di posisi ke-3 klasemen sementara.

Rossi tertinggal 41 poin dari Marquez dan hanya unggul 3 poin dari Maverick. Berikut data hasil balapan MotoGP Assen dan klasemen sementara hingga seri ke-8 MotoGP 2018.

Hasil Akhir MotoGP Belanda Minggu 1 Juli 2018

Pos.

Poin

Pebalap

Tim

Motor

Km/jam

Waktu

1

25

Marc MARQUEZ

Repsol Honda Team

Honda

171,8

41:13,863

2

20

Alex RINS

Team SUZUKI ECSTAR

Suzuki

171,6

+2,269

3

16

Maverick VIÑALES

Movistar Yamaha MotoGP

Yamaha

171,6

+2,308

4

13

Andrea DOVIZIOSO

Ducati Team

Ducati

171,6

+2,422

5

11

Valentino ROSSI

Movistar Yamaha MotoGP

Yamaha

171,6

+2,963

6

10

Cal CRUTCHLOW

LCR Honda CASTROL

Honda

171,5

+3,876

7

9

Jorge LORENZO

Ducati Team

Ducati

171,5

+4,462

8

8

Johann ZARCO

Monster Yamaha Tech 3

Yamaha

171,3

+7,001

9

7

Alvaro BAUTISTA

Angel Nieto Team

Ducati

171,3

+7,541

10

6

Jack MILLER

Alma Pramac Racing

Ducati

170,9

+13,056

11

5

Andrea IANNONE

Team SUZUKI ECSTAR

Suzuki

171,0

+14,255

12

4

Pol ESPARGARO

Red Bull KTM Factory Racing

KTM

170,7

+15,876

13

3

Aleix ESPARGARO

Aprilia Racing Team Gresini

Aprilia

170,7

+15,986

14

2

Scott REDDING

Aprilia Racing Team Gresini

Aprilia

170,7

+16,019

15

1

Dani PEDROSA

Repsol Honda Team

Honda

170,7

+16,043

16

 

Tito RABAT

Reale Avintia Racing

Ducati

170,7

+16,416

17

 

Bradley SMITH

Red Bull KTM Factory Racing

KTM

169,8

+29,073

18

 

Hafizh SYAHRIN

Monster Yamaha Tech 3

Yamaha

169,5

+33,824

19

 

Takaaki NAKAGAMI

LCR Honda IDEMITSU

Honda

169,6

+34,037

20

 

Thomas LUTHI

EG 0.0 Marc VDS

Honda

168,5

+47,853

GAGAL FINISH

-

-

Danilo PETRUCCI

Alma Pramac Racing

Ducati

170,9

9 Lap

-

-

Xavier SIMEON

Reale Avintia Racing

Ducati

156,7

9 Lap

-

-

Karel ABRAHAM

Angel Nieto Team

Ducati

165,9

15 Lap

 

Klasemen MotoGP Hingga Seri ke-8 Assen Minggu 1 Juli 2018

Pos.

Pebalap

Poin

Pos.

Poin

Poin

1

Marc MARQUEZ

140

14

Pol ESPARGARO

32

2

Valentino ROSSI

99

15

Tito RABAT

27

3

Maverick VIÑALES

93

16

Franco MORBIDELLI

19

4

Johann ZARCO

81

17

Hafizh SYAHRIN

17

5

Andrea DOVIZIOSO

79

18

Aleix ESPARGARO

16

6

Cal CRUTCHLOW

79

19

Scott REDDING

11

7

Jorge LORENZO

75

20

Takaaki NAKAGAMI

10

8

Danilo PETRUCCI

71

21

Bradley SMITH

7

9

Andrea IANNONE

71

22

Mika KALLIO

6

10

Jack MILLER

55

23

Karel ABRAHAM

4

11

Alex RINS

53

24

Thomas LUTHI

0

12

Dani PEDROSA

41

25

Xavier SIMEON

0

13

Alvaro BAUTISTA

33

 

 

 

19:50 WIB
Marquez Juara, Rossi Finish Posisi 5

Marc Marquez akhirnya tampil sebagai juara setelah menuntaskan balapan sebanyak 26 putaran dengan 41:13,863 (41 menit 13,863 detik).

Posisi kedua ditempati pebalap Suzuki, Alex Rins, dengan catatan waktu 2,269 detik di belakang Marquez.

Sisa satu posisi podium ditempati pebalap Movistar Yamaha, Maverick Vinales, dengan catatan waktu 2,308 lebih lambat dari Marquez.

Rossi harus puas finish di posisi 5 dibelakang Dovizioso yang menempati posisi ke-4. Rossi menyenyuh garis finish lebih lambat 2,963 dari Marquez

19:44 WIB
Rossi Keteter

Lap 24 Rossi melebar saat menikung dan terlempar ke posisi 5

19:40 WIB
Dovizioso Bangkit

Pertarungan seru terjadi pada lap 20-22, ketika Dovizioso menyodok ke posisi 2. Formasi finish di akhir Lap 22 adalah Marquez-Dovizioso-Rossi

19:35 WIB
Marquez Duel vs Vinales

Lap 18-19 Marquez terus meneror Dovizioso dan berhasil menempati posisi terdepan, Giliran Vinales yang menyalip Divizioso, sehingga formasi 3 besar menjadi Marquez-Vinales-Dovizioso dan Rossi di posisi 4.

Vinales sempat terlibat duel sengit dengan Marquerz, tetapi gagal dan sempat melebar.

19:31 WIB
Performa Lorenzo Melorot

Lap 16 performa Lorenzo mulai merosot dan berhasil disalip Marquez kemudian Vinales.Rossi pun mampu menyalip Lorenzo. Formasi 4 besar menjadi Dovizioso-Marquez-Vinales-Rossi.

19:27 WIB
Marquez Bangkit di Lap 14

Lap 14, Marquez kembali bangkit dengan menyalip Rins dan mengambil alih posisi 3. Marquez mencoba menyalip Dovizioso. Formasi 4 besar saat finish di Lap 14 adalah Lorenzo-Dovizioso-Maverick Vinales. Rossi berhasil menyodok ke posisi 5 dengan menyalip Rins.

19:23 WIB
Rins Salip Marquez, Menyodok ke Posisi 3

Rins terus menyodok dan mampu menyalip Marquez dan menggusurnya dari posisi 3. Formasi empat besar saat finish di Lap 11-12 adalah Lorenzo-Dovizioso-Rins-Marquez. Sementara itu Rossi terpaku di posisi 6.

19:20 WIB
Rossi kian Keteter

Di Lap 7-9, Rossi agak keteter dan disalip Alex Rins (Suzuki) sehingga Rossi keteter di posisi 5 saat menyentuh garis finsih di  Lap 8 hingga Lap 9.

19:14 WIB
Lap 4: Lorenzo Kembali Meyodok Jadi Terdepan
Di lap 4 Lorenzo kembali menyalip Marquez dan mengambil alih posisi terdepan. Marquez bahkan disalip Rossi, sehingga formasi empat besar menjadi Lorenzo-Rossi-Marquez-Divizioso.
Rossi terus menempel Lorenzo, namun formasi empat besar itu bertahan hingga Lap 5.
19:07 WIB
Lap 1-2: Marc Marquez Duel Sengit dengan Marquez Berebut posisi terdepan
Marc Marquexz langsung melejit, tetapi Jorge Lorenzo terus meneror. Hasilnya Lorenzo mampu menempati posisi terdepan saat finish di akhir lap 1.
Formasi empat besar: Lorenzo=Marquez-Valentino Rossi-Andrea Dovizioso.
Di lap 2, Marquez kembali mengambil alih posisi terdepan dengan meyalip Lorenzo. Formasi empat besar menjadi Marquez-Lorenzo-Rossi-Dovizioso.
17:51 WIB
Sesi Pemanasan: Marquez Tercepat, Rossi Terpuruk di Posisi 9

Sebelum digelar balapan pukul 14:00 waktu setempat atau pukul 19:00 WIB, MotoGP menggelar sesi pemanasan hari ini Minggu (1/7/2018) pukul 9:40—10:00 waktu setempat atau 14:50—15:00 WIB.

Formasi podium dari hasil sesi pemanasan adalah Marc Marquez di posisi pertama, Andrea Dovizioso (Ducati) di posisi kedua, dan Maverick Vinales di posisi ketiga.

Marc Marquez tampil sebagai pebalap tercepat dengan catatan waktu 1:33,939 (1 menit 33,939 detik) yang dia rengkuh pada lap 8 dari total 13 lap yang dia jalani di sesi pemanasan.

Dovizioso mencatatkan waktu tercepat 1:34,181 atau lebih lambat 0,242 detik dari Marquez. Dovizioso membukukan waktu tercepatnya di lap 10 dari total 12 lap yang dia jalani.

Semetara itu Vinales membukukan waktu tercepat 1:34,371 atau lebih lambat 0,432 detik dari Marquez. Vinales menorekan waktu tercepatnya pada lap 10 dari total 11 lap yang dia jalani.

Valentino Rossi sebagai pemegang posisi start 3 kurang bersinar di pemanasan karena hanya menempati posisi ke-9 dengan catatan waktu 1:34,659 atau lebih lambat 0,72 detik dari Marquez.

Berikut hasil lengkap sesi pemanasan tersebut.

Pos.

Pebalap

Tim

Motor

Km/jam

Waktu

Selisih

1

Marc MARQUEZ

Repsol Honda Team

Honda

310,5

1:33,939

 

2

Andrea DOVIZIOSO

Ducati Team

Ducati

312,5

1:34,181

0,242 / 0,242

3

Maverick VIÑALES

Movistar Yamaha MotoGP

Yamaha

310,6

1:34,371

0,432 / 0,190

4

Jorge LORENZO

Ducati Team

Ducati

310,7

1:34,475

0,536 / 0,104

5

Andrea IANNONE

Team SUZUKI ECSTAR

Suzuki

306,9

1:34,492

0,553 / 0,017

6

Pol ESPARGARO

Red Bull KTM Factory Racing

KTM

309,6

1:34,534

0,595 / 0,042

7

Danilo PETRUCCI

Alma Pramac Racing

Ducati

310,7

1:34,599

0,660 / 0,065

8

Alvaro BAUTISTA

Angel Nieto Team

Ducati

308,0

1:34,647

0,708 / 0,048

9

Valentino ROSSI

Movistar Yamaha MotoGP

Yamaha

304,3

1:34,659

0,720 / 0,012

10

Cal CRUTCHLOW

LCR Honda CASTROL

Honda

311,5

1:34,735

0,796 / 0,076

11

Jack MILLER

Alma Pramac Racing

Ducati

307,8

1:34,740

0,801 / 0,005

12

Takaaki NAKAGAMI

LCR Honda IDEMITSU

Honda

303,2

1:34,760

0,821 / 0,020

13

Johann ZARCO

Monster Yamaha Tech 3

Yamaha

304,6

1:34,760

0,821

14

Alex RINS

Team SUZUKI ECSTAR

Suzuki

306,9

1:34,761

0,822 / 0,001

15

Bradley SMITH

Red Bull KTM Factory Racing

KTM

306,8

1:34,777

0,838 / 0,016

16

Aleix ESPARGARO

Aprilia Racing Team Gresini

Aprilia

304,9

1:34,783

0,844 / 0,006

17

Tito RABAT

Reale Avintia Racing

Ducati

305,7

1:34,956

1,017 / 0,173

18

Dani PEDROSA

Repsol Honda Team

Honda

308,6

1:35,090

1,151 / 0,134

19

Scott REDDING

Aprilia Racing Team Gresini

Aprilia

303,3

1:35,108

1,169 / 0,018

20

Hafizh SYAHRIN

Monster Yamaha Tech 3

Yamaha

304,6

1:35,164

1,225 / 0,056

21

Thomas LUTHI

EG 0.0 Marc VDS

Honda

303,3

1:35,623

1,684 / 0,459

22

Karel ABRAHAM

Angel Nieto Team

Ducati

306,5

1:35,832

1,893 / 0,209

23

Xavier SIMEON

Reale Avintia Racing

Ducati

306,8

1:36,078

2,139 / 0,246


Penulis : Sutarno
Editor : Sutarno

Topik

Konten Premium

Dapatkan informasi komprehensif di Bisnis.com yang diolah secara mendalam untuk menavigasi bisnis Anda. Silakan login untuk menikmati artikel Konten Premium.

Artikel Terkait

Berita Lainnya

Berita Terbaru

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Terpopuler

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

# Hot Topic

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Rekomendasi Kami

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Foto

Nyaman tanpa iklan. Langganan BisnisPro

Scan QR Code Bisnis Indonesia e-paper

Terpopuler